Team Seleksi Bawaslu Kabupaten Kota Se Sulawesi Selatan
Selayarnews.com – Badan Pengawas Pemilihan Umum Republik Indonesia mengeluarkan pengumuman tentang pembentukan Tim Seleksi Calon Anggota Badan Pengawas Pemilihan Umum periode 2018 – 2023 Tingkat Kabupaten/Kota diseluruh Indonesia.
Pengumuman bernomor 0385/Bawaslu/Sj/Hk.01.00/VI/2018 ini memuat nama nama tim seleksi yang berasal dari unsur akademisi, profesionalis dan tokoh masyarakat yg dinilai memiliki integritas. Khusus Wilayah Sulawesi Selatan, Tim Seleksi akan dibagi menjadi 2 Tim. Berikut nama namanya :
TIM 1 :
DR. Gustiana.A. Kambo, S.IP., M.Si
DR. Firdaus Muhammad
DRG. Ardiasyah S. Pawineu. SP. ORT
DR. Zulkifli Aspan, SH. MH
Fauziah Erwin, SH
TIM 2 :
A. Lukman Irwan, S.IP., M.Si
Nurul Ulfah Muthalib. S.KM., M.Kes
Imelda Adhi Yanti. S.Sos., M.Si
Sulwan Dase, ST., MT
Risma Niswaty. S.Sos., M.Si
*****
Rs