Seleksi Calon Angggota KPU Kepulauan Selayar
Selayarnews.com – Proses seleksi calon anggota KPU Kepulauan Selayar periode 2018 – 2023 memasuki tahapan pengumuman berkas administrasi.
Team seleksi Anggota KPU Kabupaten Kepulauan Selayar telah mengumumkan 30 nama yang dinyatakan lolos seleksi administrasi.
Berikut nama nama calon anggota KPU Kepulauan Selayar yang lolos administrasi berdasarkan pengumuman nomor 56/PP.06-Pu/73/Timsel/Kab/IV/2018.
- Abdul Dina :Guru
- Agussalam : Tenaga Kontrak
- Ahmad Dzulfikar : Wiraswasta
- Ahmudin, SP : Wiraswasta
- Andi Apriadi : Wiraswasta
- Andi Dewantara : PNS
- Andi Putra Wira : Fasilitator Pansimas
- Andi Syahring : Wiraswasta
- Andi Nastuti, S.Pd : Anggota KPU Kepulauan Selayar
- Ardianto : Petani
- Darmin : WIraswasta
- Derwin Ahmad : Wiraswasta
- Drs.H.M.Nasir Taba,MM : Pensiunan PNS
- Hj.Hasmawati, S.Pd.,M.Si : Guru Kontrak
- M.Karyadin : Anggota KPU Kepulauan Selayar
- Mansur Sihadji,S.Km.,M.Kes : Dosen Pengajar
- Muh Nasrul : PPK
- Muh Paitan Lonjok : Wiraswasta
- Muh Asdar, S.Pd : PNS
- Nandar Jamaluddin : Guru
- Nasaruddin : Pensiunan PNS
- Nurliah, S.Pdi : Guru
- Nurul Badriyah : Panwascam Kecamatan Benteng
- Nur Salim Muchtar :PNS
- Padaruddin : Staf KPU Kepulauan Selayar
- Suharno, SH : Wakil Direktur LBH Makassar
- Sukardi, S.Sos : PNS
- Superni : Wiraswasta
- Syafruddin : PNS
- Zaenal Arifin Amus : Kasubag KPU Kepulauan Selayar
Peserta yang lulus seleksi administrasi akan melaksanakan ujian CAT senin 30 April 2018 pukul 07.00 Wita di Lab Komputer Lantai III Fakultas Kedokteran UNHAS.
*****
DA